Air tebu yang manis memiliki banyak manfaat untuk kesehatan dan kecantikan, didalam air tebu mengandung banyak nutrisi, karbohidrat, protein, mineral, zat besi, fosfor, kalsium, kalium, zinc, vitamin C, vitamin A dan vitamin B kompleks.
13 Manfaat air tebu untuk kesehatan dan kecantikan
Berikut ini manfaat air tebu yang dapat kita ketahui.
1. Mengurangi keriput atau penuaan dini
Antioksidan, flavonoid dan fenolik pada air tebu bisa membuat kulit lembut, lembab dan bercahaya serta mengurangi keriput dan terhindar dari masalah peniaan dini.
2. Mengobati jerawat
Kandungan asam glikolat pada air tebu mampu menyembuhkan masalah kulit seperti jerawat dan dapat memperbaiki sel yang dapat
memnimbulkan terjadinya jerawat.
3. Mencegah kerontokan Rambut
Air tebu memiliki sumber mineral yang sangat baik untuk memberikan gizi pada rambut dan menghindarkan rambut dari kerontokan.
4. Mengobati Diabetes
Air tebu memiliki kandungan sukrosa dan indeks glikemik rendah yang membantu menjaga kadar gula terkendali. Air tebu baik dikonsumsi untuk penderita diabetes.
5. Melawan kanker prostat dan payudara
Air tebu mampu melawan kanker prostat dan kanker payudara, flavanoid pada air tebu menghambat sel kanker dan menurunkan resiko terkena penyakit kanker prostat dan payudara.
6.Meredakan demam
Air tebu bemanfaat untuk menurunkan demam yang terjadi pada anak-anak.
Suhu tubuh meningkat dapat menyebabkan demam. Memberikan air tebu pada anak mampu meredakan demam tersebut.
7. Memperkuat gigi dan tulang
Kalsium dan fosfor pada air tebu mampu Memperkuat gigi dan tulang.
8. Menghilangkan bau mulut
Air tebu mengandung Kalsium dan fosfor dapat membantu kesehatan gigi dan menghilangkan bau mulut.
9. Mengganti energi dalam tubuh
Kandungan gula pada air tebu dapat digunakan sebagai pengganti energi yang hilang didalam tubuh.
10. Menguatkan otot
Air tebu mengandung glukosa dan dapat meningkatkan kekuatan otot.
11. Melancarkan pencernaan
Air tebu mengandung kalium dan dapat melancarkan sistem pencernaan pada tubuh.
12. Melindungi Organ hati
Dengan rutin mengkonsumsi air tebu dapat memulihkan dan melindungi funsi organ hati.
13. Membersihkan racun yang ada didalam tubuh
Dengan rutin mengkonsumsi air tebu dapat meningkatkan metabolisme dan membersihkan racun yang ada didalam tubuh (detox).